Harga U950 berkisar di 999 yuan atau dalam rupiah berkisar
di 1,5 Jutaan . HP Android ini mendapatkan dukungan kinerja dari prosesor
NVIDIA Tegra 3 quad core 1.3GHZ dan mendukung RAM 1GB . Layar yang digunakan
adalah berukuran 4.3 inci dengan resolusi WVGA 480 x 800 piksel .
ZTE U950 mendapatkan kamera 5MP dengan kemampuan merekam
video FULL HD 1080p , Ponsel ini dilengkapi juga dengan kamera depan untuk
video chat dan baterai yang digunakan adalah baterai yang berkapasitas 2000mAh
.
Keunggulah dari Ponsel ZTE U950 adalah ukurannya yang tipis
yang hanya 9 mm , Namun sayangnya Ponsel ini diperuntukan untuk pasar Cina saja
dan di Cina tangga 11 November sudah bisa di Order . Belum ada informasi lagi
apakah HP Android ini akan di pasarkan di Indonesia , berharap saja ponsel ini
bisa masuk kepasar kita :D .
Informasi ZTE U950, Ponsel Android Quad Qore dengan harga 1,5 Jutaan Di Pasar Cina berdasarkan sumber phonearena dan diulas kembali oleh layakbaca.com
Informasi ZTE U950, Ponsel Android Quad Qore dengan harga 1,5 Jutaan Di Pasar Cina berdasarkan sumber phonearena dan diulas kembali oleh layakbaca.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar