Rabu, 17 Oktober 2012

Pelacak Virus disiapkan Google Untuk Google Play


Karena kepopulerannya Android , sebagian orang berusaha memasukan virus pada aplikasi dan menaruhnya di Play Store dimana pengguna Android tidak mengetahui Apakah Apikasi tersebut terdapat virus atau tidak .

Pelacak Virus disiapkan Google Untuk Google Play


Karena hal tersebut Google menyiapkan mesin pemindai untuk program berbahaya di Google Play . Hal ini dilakukan untuk meningkatkan system keamanan untuk pengguna Android . mesin pemindai tersebut dihadirkan dalam Android Application Package (APK) yang dirilis terbarunya dengan fiturnya yang disebut App Check . Nah Fitur inilah yang mempunyai peranan melindungi pengguna Android dari aplikasi yang mengandung malware atau program jahat .

Nanti ketika pengguna ingin mengunduh Aplikasi dan ditemukan program jahat , maka App check akan memberikan tanda peringatan , namun Anda juga bisa mengabaikan peringatan tersebut .


Informasi Pelacak Virus disiapkan Google Untuk Google Play didapatkan berdasarkan sumber kompas tekno dan diulas kembali oleh layakbaca.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar