Senin, 12 November 2012

Motor Vespa Masa Depan Vespa 946


Penggemar motor vespa , kabarnya produsen motor ikonik asal Italia sedang bersiap memperkenalan motor masa depan mereka dengan nama Vespa 946 . menurut sumber vespa 946 akan dipamerkan di pameran motor EICMA yang akan digelar di Milan , Italia pada pertengahan bulan ini .

Motor Vespa Masa Depan Vespa 946
foto detikcom


Dari desainnya tetap mengikuti bahasa desain yang selama ini dipertahankan vespa . inspirasi motor ini mengambil inspirasi dari motor prototype MP6 tahun 1945 dengan garis desain yang terus melengkung dan membulat layaknya vespa pada umumnya .

Bahan yang digunakan motor ini adalah alumunium , karena untuk menjaga bobot motor agar tetap ringan. Mesinnya akan menggunakan mesin Piaggio dengan three-valve air-cooled berkaasitas 125cc . mesin ini diklaim mampu mengeluarkan tenaga sampai 11,7 hp di kitiran mesin 8.250 rpm dan torsi 7,6 lb-ft di 7.000 rpm .

Nah Kamu berminat memilikinya ? nantikan saja motor Vespa 946 ini hadir di Indonesia .


Informasi Motor Vespa Masa Depan Vespa 946 berdasarkan sumber detikcom dan di informasikan kembali oleh layakbaca.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar