Selasa, 21 Agustus 2012

Kalung Anjing bisa SMS ke Pemiliknya Ketika Ia Kepanasan di dalam Mobil


Nah kalo ini agak sedikit wajar dari artikel sebelumnya yakni lupa meninggalkan Bayi di dalam Mobil . Namun Alat satu ini masih berfungsi sama , tapi untuk Binatang peliharaan Anda dalam kasus ini adalah Anjing . Kalo yang satu ini sih pasti para pemilik anjing kesayangan sering meninggalkannya didalam mobil ya , karena tidak semua tepat dapat membawa binatang peliharaan .

Dog Caller Collar


Namun Bahayanya meninggalkan Binatang peliharaan di Mobil adalah kematian karena terjadinya kenaikan suhu didalam mobil saat dimatikan . Nah Untuk Alat satu ini bernama Dog Caller Collar . Alat ini dikembangkan oleh Toronto Humane Society dan Perusahaan iklan Rethink .

Fungsi Alat ini adalah untuk menghindari Hewan peliharaan anda terutama Anjing kesayangan Anda meninggal di dalam mobil . dan cara kerjanya alat ini dipasangkan di kalung Anjing yang terdapat sebuah sensor suhu dan slot kartu SIM yang akan berguna untuk mengirimkan SMS ke pemilik Apabila Suhu Anjing tersebut tinggi / Naik .

.

Dari perangkat tersebut mempunyai sisi baik dan buruknya , karena SMS kadag-kadang telat terkirim jadi itu agak di khawatirkan , dank arena alat ini jadi semakin banyak orang yang mennggalkan Anjing kesayangannya di dalam mobil .

Alat ini mempunyai harga berkisar US $20. Semoga informasi Kalung Anjing bisa SMS ke pemiliknya Ketika Ia Kepanasan di dalam mobil dapat memberikan informasi yang berguna untuk Anda . [sumber] [sumber]

2 komentar:

  1. Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.

    BalasHapus
  2. siap gan , bersedia follow :) , jika bersedia pasti saya follow back kok

    BalasHapus