Kamis, 13 Desember 2012

Inilah dampak Bayi Jika Ibunya Menggunakan Ekstasi


Pergaulan bebas membuat banyak orang (pria dan wanita terjerat dengan Narkoba) .Dikutip dari DetikHealth dan Kebanyakan wanita terkena/  kecanduan ekstasi , Bahkan di saat mengandung (hamil) masih memakai Barang haram tersebut .

foto : mizan.com


Hal tersebut akan berdampak pada sang bayi nantinya . Bayi yang terkena Ekstesi pada saat di kandungan (rahim) akan memiliki kemampuan koordinasi motorik yang rendah  dan ketika berusia 4 bulan . Menggunakan Ekstasi saat mengandung akan membahayakan kesehatan janin .

Menurut penelitian yang melibatkan 96 wanita Inggris yang memiliki riwayat menggunakan Ekstasi sebelum dan sesudah kehaliman . Bayi yang akan memiliki control motorik lebih buruk serta koordinasi pada tangan dan mata ketika usia 4 bulan dibandingkan yang dilahirkan oleh ibu yang tidak mengkonsumsi ekstasi .

Ekstasi adalah salah satu obat illegal (terlarang) yang paling popular di dunia . Ekstasi sendiri dapat menguras kadar pengguna serotonis.  Serotonin merupakan suatu neurotransmitter yang merupakan tombol pengatur suasana hati,tidur dan kecemasan . Serotonin adalah penting selama perkembangan awal otak janin . Karena mengubah tingkatan neurotransmitter mungkin akan memiliki dampak panjang pada bayi. Dikutip dari DetikHealth .

Katakan Tidak Pada NARKOBA !!! 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar