Jumat, 14 Desember 2012

Panasonic Sedang Kembankan HP dengan Resolusi Tinggi


Nampaknya para vendor pembuat smartphone berlomba-lomba membuat ponsel dengan Resolusi tinggi , dan kali ini adalah Panasonic .



Kabarnya Panasonic sedang mengembangkan smartphone dengan dukungan layar yang luar biasa . Ponsel tersebut mempunyai kode nama P-02E , HP ini mendapatkan layar yang super dengan resolusi tinggi dan mendapatkan kaera 13MP .

Ponsel besutan Panasonic ini akan berjalan dengan Android Jelly Bean dan akan mendapatkan layar yang berukuran 5 inci berresolusi 1920 x 1080 p . dari Spesifikasi diatas sudah kelihatan target pasar dari ponsel tersebut , yaitu segmen menengah ke atas .

Perilisan Ponsel tersebut akan dilakukan pada tahun 2013 , dan saat ini masih dalam tahap pengujian . tapi Menurut sumber ponsel tersebut hanya akan dirilis di Jepang saja . Tapi hal ini masih smpang siur . Kita nantikan saja kabar selanjutnya .


Informasi Panasonic Sedang Kembankan HP dengan Resolusi Tinggi berdasarkan sumber jeruknipis dan di informasikan kembali oleh layakbaca.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar