Adanya Google Project Glass sekarang banyak bermunculan
produk yang serupa lohh .. dan banyak yang menghadirkan fitur-fitur canggih
yang siap menyaingin Google Project Glass , salah satunya adalah Olympus MEG4.0
yang ditempelkan di kacamata dan berguna sebagai pengganti layar pada ponsel .
Berbeda memang sama Google Project Glass , namun karena
Google membuat inovasi ini jadi mendatangkan inspirasi kepada perusahaan lain
untuk membuat perangkat yang sejenis , “ini Pendapat versi saya :D “ .
MEG4.0 ini menyuguhkan resolusi 300x240 pixel (QVGA) dan
mendapatkan accelerometer dan Bluetooth yang bisa dihubungkan untuk
berkomunikasi dengan perangkat ponsel . Berat perangkat ini hanya 30g dan
mendapatkan baterai yang tahan selama 8 jam . Namun perangkat ini baru sebatas
prototype jadi belum ada kepastian dengan spesifikasinya . dan pastinya akan
banyak perangkat sejenis dengan Google Project Glass nantinya .
Semoga Informasi ini menjadi info yang bermanfaat untuk anda
:D .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar