Rabu, 20 Juni 2012

ZTE Grand X LTE Smartphone dengan Single Chip LED

ZTE mengumumkan Smartphone Pertama dengan Single-Chip di CommunicAsia2012 yaitu Grand X LTE (T82) . Ponsel ini menggunakan Qualcomm MSM8960 0.28nm chip untuk mendapatkan kinerja yang lebih cepat dan bahkan lebih efisien . Smartphone ini berjalan dengan Android ICS “Ice Cream Sandwitch” .

Smartphone LZTE Grand X LTE mendapatkan kamera 8MP dan mampu merekam video 1080p Full HD (Bagian Belakang) dan Untuk bagian depan mendukung panggilan video 720p HD .Untuk Baterainya Grand X mendapatkan baterai 1900mAh . Kabarnya sih ZTE akan merilis Handset tersebut pada Q3 di Asia dan Eropa .

ZTE Grand X LTE Smartphone dengan Single Chip LED

Kita nantikan saja kabar selanjutnya tentang kepastian harga dari smartphone tersebut .

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar